Sejarah Perusahaan
- Oleh : Arsaland Property
- Tanggal Posting : 09/03/2022
Mulia Ardhi Sama (Arsaland Property Group) adalah merupakan perusahaan swasta yang bergerak di bidang developer property & property, Didirikan dengan spirit pembangunan yang profesional, efektif, efesien dan inovatif.
Perusahaan ini berdiri pada tanggal 30 September 2020 di Kabupaten Deli Serdang berdasarkan Akta Notaris yang dibuat oleh Notaris Agusnita Chairiza, SH serta telah memperoleh persetujuan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia melalui Surat Keputusan nomor AHU-0052115.AH.01.01.Tahun 2020 tanggal 30 September 2020. Melalui surat keputusan tersebut perusahaan ditetapkan sebagai Perusahaan Persero, yaitu menjadi PT. Mulia Ardhi Sama (Arsaland Property Group).
Saat ini PT. Mulia Ardhi Sama (Arsaland Property Group) berkomitmen untum memberi pelayanan dan kualitas kinerja yang terbaik pada klien. Melalui manajemen teknologi, kualitas SDM (tenaga ahli dan terampil), sistem informasi yang terintegritas, sampai dengan manajemen mutu dan resiko dalam property. Komitmen perusahaan tersebut dibangun dengan tujuan untuk memberikan kepuasan klien secara nyata dengan haasil karya property yang berkualitas dan tepat waktu.